Thursday, 19 February 2015
"KEEP STRONG, OPENG!!!"
"KEEP STRONG, OPENG!!!"
OPENG, begitulah panggilanmu, Seorang anak 'kolong',
yg ditinggal 'pergi' sang Ayah, saat usia masih kanak-kanak.
Dibesarkan seorang Ibu bernama Maryam,
yg mendidik dan mengajarkan nilai-nilai kejujuran dari sebatang kapur tulis.
OPENG, anak kolong,
tumbuh dewasa dan menjadi aktivis,
Kritikan pedasnya terhadap kasus korupsi, suka membuat panas kuping pejabat dan penegak hukum.
OPENG, anak kolong yg semula dipandang enteng.
Sebelum sejarah menulis dengan tinta emas,
bahwa PEMBERANTASAN KORUPSI di Indonesia bukanlah MITOS!
Openg anak kolong,
ketika akhirnya terpilih menjadi pimpinan lembaga antirasuah,
banyak 'sumbangsih' yg telah kau berikan,
Menangkap para BANDIT berseragam Parpol dan Penegak Hukum.
Openg anak kolong,
Sungguh TRAGIS nasibmu,
Disaat kau berhasil mencatat satu prestasi lagi,
menetapkan tersangka
kepada seorang Jenderal Polisi yg akan diajukan sebagai calon pemimpin Polri.
Namamu di 'kebri' habis-habisan,
Juga rekan seperjuanganmu,
Dengan tuduhan 'Dosa masa lalu'
Openg anak kolong,
Akhirnya 'terusir' dari KPK.
Tempat yg 'membesarkanmu'
Tempat asa jutaan rakyat Indonesia, yg merana karena KORUPSI!
Openg anak kolong,
Diberhentikan sementara,
Menerima. dengan iklas,
Dengan kepala tegak.
Bukan karena sangkaan kasus yg ditujukan kepadanya,
Tapi karena sikap ksatria seorang penegak hukum yg taat hukum.
Lantas, apakah KPK akan bubar?!
TIDAK!
Tidak ada kata berhenti,
dalam berjuang memberantas korupsi!
Justru ini menjadi pemantik,
bagi kaum muda,
untuk merapatkan barisan, meneruskan perjuangan,
si Openg anak kolong,
memberantas korupsi.
Karena kami cinta Indonesia!
KEEP STRONG, Mr. Abraham 'Openg' Samad!
You're not walk alone, We're still care of you!!
Salam Damai!
Source : https://www.facebook.com/photo.php?fbid=942746172416918&set=gm.463730697143565&type=1&theater
"KEEP STRONG, OPENG!!!"
Reviewed by Mpg
on
17:21
Rating: 5
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment